Karya Seni Kreatif dari Kaleng Bekas

Diposting oleh Paling cerdas on Rabu, 02 Januari 2013


Kaleng biasanya digunakan sebagai tempat makanan atau minuman instant seperti susu, bir, ikan kalengan dan biskuit. Biasanya kaleng yang tidak terpakai akan menjadi sampah dan berujung di tempat pembuangan sampah. Di tangan para seniman ini kaleng bekas yang menjadi sampah di ubah menjadi karya seni yang menakjubkan.


(sumber:blogspot.com)

Mobil yang terbuat dari 5000 kaleng bir bekas


(sumber:blogspot.com)

Pesawat terbang dari kaleng bekas


(sumber:blogspot.com)

Istana terbuat dari kaleng bekas


(sumber:blogspot.com)

Sekumpulan kupu-kupu dari kaleng bekas


(sumber:blogspot.com)

Helikopter dari kaleng bekas


(sumber:blogspot.com)

Motor dari kaleng bekas


(sumber:blogspot.com)

Burung merak dari kaleng bekas

Sumber: Dari berbagai sumber, uniknya.com, September 2012

Share this :